Oli Rembes/Meler dan Rantai Supra x 125

Posted by Unknown Senin, 11 November 2013 0 komentar
    Oli yang meler, ini merupakan problem ketiga. Bila meler maka dapat dicurigai pada sil-sil pada mesin yang sudah getas/keras ataupun rusak. Sil-sil ini biasanya  terdapat pada sil girdepan, tutup setelah klep,sil perseneling dan sil kick starter.

   
  Bila rusak maka sil-sil ini tidak bisa menahan tekanan oli sehingga akan nengakibatkan bocor atau rembes segera ganti sil-sil tersebut bila tidak ingin kejadian terulang lagi.
Bila rantai sudah berbunyi dan setelah rantai sudah mentok maka itu merupakan tanda bahwa sudah saat komponen tersebut diganti. 

     Untuk pergantian sebaiknya mengganti langsung satu set gir dan rantai. Permasalahan lain adalah bearing yang mulai oblak, ciri2nya adalah jalan motor tidak stabil kemudian bila roda digoyangkan ke kiri dan kanan terasa oblak dan ada celah.
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Oli Rembes/Meler dan Rantai Supra x 125
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://gawe-motor.blogspot.com/2013/11/oli-rembesmeler-dan-rantai-supra-x-125.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 komentar:

Posting Komentar

credit for - Copyright of Gawe Motor.